Service Details

kontraktor cat

Kontraktor Cat

Kami menyediakan jasa pengecatan interior & eksterior profesional dengan cat premium untuk hasil halus dan tahan lama. Juga menawarkan epoxy lantai yang tahan abrasi, kimia, dan lembap untuk gudang, pabrik, hingga rumah tinggal.

Pengecatan Interior dan Eksterior

Kami menawarkan layanan pengecatan interior dan eksterior untuk rumah, kantor, ruko, dan bangunan lainnya. Dengan cat berkualitas tinggi dan teknik profesional, kami memastikan hasil yang halus, tahan lama, serta sesuai dengan estetika dan perlindungan yang dibutuhkan.

Harga jasa pengecatan mulai dari Rp.20.000 – Rp.100.000/m², tergantung jenis cat, kondisi dinding, dan luas area. Kami menyediakan berbagai pilihan warna dan finishing untuk menciptakan tampilan yang elegan dan sesuai dengan keinginan Anda.

pengecatan interior dan exterior

Pengecatan Industrial

Kami menyediakan layanan pengecatan industri untuk pabrik, gudang, gedung, dan fasilitas lainnya. Menggunakan cat berkualitas tinggi, kami memastikan perlindungan optimal terhadap korosi, bahan kimia, dan cuaca ekstrem. Metode pengecatan mencakup spray, roller, atau brush sesuai kebutuhan.

Harga jasa pengecatan industri mulai dari Rp. 75.000 – Rp.150.000/m², tergantung jenis cat, luas area, dan kondisi permukaan. Dengan tenaga profesional dan peralatan modern, kami menjamin hasil yang rapi, tahan lama, dan sesuai standar industri.

pengecatan industrial

Epoxy

Kami menyediakan jasa epoxy lantai untuk berbagai kebutuhan, mulai dari gudang, pabrik, showroom, hingga rumah tinggal. Epoxy memberikan perlindungan ekstra terhadap abrasi, bahan kimia, dan kelembapan, serta menciptakan permukaan yang mulus dan mudah dibersihkan.

Harga jasa epoxy per meter mulai dari Rp.50.000 – Rp. 150.000/m², tergantung pada ketebalan, jenis epoxy (coating/self-leveling), dan kondisi lantai. Kami menggunakan bahan berkualitas tinggi dan tenaga ahli berpengalaman untuk hasil maksimal.

pengecatan epoxy